Sabtu, 21 April 2012

Cara membuat bootable MS Visual Studio Expres 2008 dari flashdisk

Kali ini kita akan membahas cara bagaimana membuat bootable MS Visual Studio Expres 2008 dari flashdisk..
yang perlu kita siapkan yaitu
1. MS Visual Studio Expres 2008.iso file dapat di download disini
2. Windows7-USB-DVD-Download-Tool-Installer-en-US download file disini
Software ini selain untuk membuat bootable Windows 7, juga bisa digunakan untuk membuat bootable MS Visual Studio Expres 2008.
3. .NET Framework 3.5 atau yang terbaru bisa didownload disini
ini diperlukan jika komputer anda masih menggunakan .NET Framework versi 2.0

Langkah-langkah
1. Instal .NET Framework dan download secara online
2. Tunggu sampai download dan instalasi selesai
3. Instal Windows7-USB-DVD-Download-Tool-Installer-en-US



 klik next


klik instal


Tunggu proses instalasi sampai selesai

terakhir klik finish

4. Setelah proses instalasi selesai masakkan flashdisk ke port USB dan jalankan program


klik browse untuk memilih file yang akan dijadikan bootable


klik open dan next

karena  kita akan membuat bootable dari flashdisk maka kita pilih USB device

 klik Begin copying untuk memulai mengcopy file

sebelum membuat bootable dari flashdisk selamatkan terlebih dahulu file penting yang ada di dalam usb flashdisk kita, karena seluruh data yang ada di dalamnya akan terhapus.
klik Erase


tunggu sampai instalasi selesai. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar