Jumat, 10 Agustus 2012

This backend version is not supported

Pernah mengalami hal ini? Saat kita ingin mengedit table database. Muncul pesan "This backend version is not supported to design database diagrams or tables. (Ms Visual Database Tools)"


Penyelesaiannya :

Table tersebut tidak dapat di edit karena jika kita membuka SQL Server 2012 melalui SQL Server Menejement Studio 2008 tidak support. Jadi jika kita ingin mengedit table dari SQL Server 2012 harus menggunakan versi SQL Server Menejement Studio 2012 atau versi yang lebih tinggi.
Sebaliknya Jika kita ingin mengedit table dari SQL Server 2008 di SQL Server Menejement Studio 2012, hal tersebut tidak menjadi masalah.

Semoga membantu :)

Script Koneksi PHP dan SQL Server 2012 Express Edition

Berikut script php untuk koneksi ke SQL Server













Server    : Kita isi dengan "Nama Komputer\Nama Sql Server" tanpa spasi
User       : Nama user pada database default sa, jika tidak ada dikosongkan saja
Pass       : Password untuk masuk Sql Server kita, jika tidak ada dikosongkan saja
dbs         : Nama database yang kita tuju

Cukup simple bukan :)

Kamis, 09 Agustus 2012

Error saat Remote Koneksi SQL Server 2008 di Jaringan

Jika ingin mengkoneksikan SQL Server 2008 di komputer kita lewat remote, yang harus kita lakukan adalah komputer harus memiliki SQL Server Menejement Studio.

Jika terjadi error saat koneksi seperti gambar apa yang harus kita lakukan?

Rabu, 08 Agustus 2012

Pesan Kesalahan Saat Restore .bak di SQL Server

Apa yang harus kita lakukan jika saat kita merestore database .bak ke SQL Server kita tapi muncul pesan error  seperti di bawah ini


Yang harus kita lakukan adalah dengan klik Option centang Overwrite the exiting database (WHIT REPLACE)

Klik OK

Error specified cast is not valid (sqlmanagerui)

Saat kita ingin merestore database .bak dari SQL Server 2012 ke SQL Server 2008 atau sebaliknya, akan muncul pesan error specified cast is not valid (sqlmanagerui).

Bagaimana cara mengatasinya?
Dibeberapa forum saya masih belum berhasil menemukan mengapa terjadi demikian, bila pembaca mengetahui bisa share di sini.trima kasih :)
Alternatif yang bisa kita gunakan adalah dengan cara mengimport langsung dari database yang bersangkutan.

Selasa, 07 Agustus 2012

Migrasi database MYSQL ke SQL Server 2012

Kali ini kita akan membahas bagaimana cara untuk migrasi dari database MySQL ke SQL Server 2012 Express Edition. mengapa kita memakai SQL Server 2012 ? karena software Microsoft SQL Server Migration Assistant for MySQL hanya compatibel terhadap database terbaru, jadi untuk versi dibawahnya tidak akan bisa di migrasi.

PERSIAPAN
1. Database dari MySQL bisa menggunakan Xampp
2. MySQL ODBC 5.1 Driver
3. SQL Server 2012 Express Edition
4. Microsoft SQL Server Migration Assistant for MySQL

Saya anggap kesemuanya anda telah siap dan telah terinstal.
1. Buka  SQL Server Menejement Studio
connect ke server anda.